Monday, December 31, 2012

Mengapa putri malu layu saat disentuh?

Assalamu 'alaikum...




Hi, guys. Lama tidak jumpa. Kawan-kawan pasti sering melihat tumbuhan putri malu (mimosa pudica). Tumbuhan yang berduri ini selalu layu saat disentuh (mungkin itulah penyebab sehingga tanaman ini dinamakan putri malu). Mengapa begitu? Hal ini disebabkan adanya perubahan tekanan turgor yang terjadi pada tulang daun putri malu.


Walaupun tidak secara langsung disentuh, daun putri malu bisa layu dengan sendirinya dikarenakan tumbuhan ini mempunyai tingkat rangsangan yang sangat tinggi yang biasa disebut dengan tigmonasti. Daun putri malu juga selalu layu di saat matahari sudah terbenam dan kembali mekar saat matahari terbit.

Demikianlah pemaparan singkat tentang pertanyaan "mengapa putri malu layu saat disentuh"
Semoga bermanfaat


No comments:

Post a Comment

Saya akan sangat berterima kasih jika kawan-kawan bersedia mengisi kolom komentar